Pages

Labels

Jumat, 03 Agustus 2012

Cara mengubah background pada fb refresh (log-in facebook)


Pada tutorial ini ane mo jelasin bagaimana mengubah background dari tampilan facebook yang telah dibuat pada tutorial sebelumnya ‘Klik Disini‘.
Langusng aja :
  • Langkah pertama buka ‘settings‘ atau ‘setelan‘ google chrome. Caranya dengan klik icon seperti ‘Obeng’ dibawah icon close, kemudian pilihan ‘settings‘ atau ‘setelan‘. Atau cara cepat dengan mengetikan “chrome://chrome/settings/” pada address bar n  ENTER.

  • Langkah kedua, klik Option ‘Extension’ atau Exkstensi.
  • Langkah ketiga klik ‘Opsi’ pada plugin Fb-Refresh
  • Langkah keempat memasukan link gambar yang agan-agan inginkan untuk menjadi background dari tampilan log-in facebook. Sekedar catatan, ane sarankan cari gambar yang ukuran sama dengan ukuran layar desktop, mis : 1024 x 768 atau 1280 x 800.
  • Langkah kelima -> Klik tombol Save pada bagian bawah.. Done!!!
Sekarang coba buka facebook agan-agan…. Jreng jreng…..udah berubah ga backgroundnya? thx udah baca
Eh, hampir lupa selain mengubah background pada option fb refresh masih banyak opsi yang agan-agan bisa lakukan, antara lain : Repeat, Size, Logo Style, Box Color, Label Color dan Image Size.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

Blogroll

About